Kulkasfreezerbawah ini berkapasitas324liter yang lega. Dilengkapi fitur VitaFresh berupa kompartemen yang luas, sekaligus ruang simpan dengan zona suhu yang berbeda untuk berbagai jenis bahan makanan.
Bosch seri ini juga mengusung desain Vario Style yang memungkinkan Anda mengganti panel pintu kulkas dengan warna favorit. Sudahlah tatanan isi kulkas rapi, dari luar, kulkas jenis ini bikin suasana dapur kmau semakin apik.
Lega terus menyimpan, asyik terus memasak, dan senang bisa terus sehat hadapi pandemi! (*)