Follow Us

5 Ras Anjing Paling Langka di Dunia, Punyamu Termasuk Nggak?

Bayu Galih Permana - Senin, 07 Oktober 2019 | 19:53
Ras anjing paling langka
via Dogspotters

Ras anjing paling langka

HAI-Online.com - Pada pelihara anjing di rumah nggak nih sob? Kalau iya, ras jenis apa nih? Bulldog? Pug? German Sheperd? Labarador? Ah itu mah udah biasa!

Di luar sana, ternyata ada beberapa ras anjing yang tergolong langka karena jumlahnya makin hari semakin sedikit dan jenis-jenis ini hanya dimiliki oleh-oleh orang beruntung saja.

Hmm kira-kira seperti apa wujudnya? Lalu, ras anjing apa sih itu?

Baca Juga: Penyanyi Sia Idap Penyakit Langka, Ehlers-Danlos Syndrome, Ini Pengakuannya!

Nah, kali ini HAI udah merangkum buat kalian ras anjing yang masuk dalam kategori langka saat ini karena jumlahnya makin hari semakin sedikit.

1. Catahoula Cur

Catahoula Cur
via AKC

Catahoula Cur

Catahoula Cur merupakan salah satu ras anjing langka yang berasal dari Amerika dan pertama kali ditemukan di Louisiana pada tahun 1979.

Ras anjing yang satu ini memiliki ciri khas pada motif totol-totol pada bulunya dan dikenal memiliki hubungan baik dengan anak kecil, bahkan menganggap mereka seperti anaknya sendiri.

2. Beddington Terrier

Ras anjing paling langka
via Vetstreet

Ras anjing paling langka

Editor : Al Sobry

Baca Lainnya

Latest