Follow Us

Ngaku Pecinta Alam? 3 Aplikasi Ini Wajib Banget Lo Punyai!

Dio Firdaus - Kamis, 27 Juni 2019 | 19:21
woman hiking at Red Rock Canyon during sunset with backpack shot with lens flare
iStockphoto

woman hiking at Red Rock Canyon during sunset with backpack shot with lens flare

BackCountry

Aplikasi BackCountry Play Store
Play Store

Aplikasi BackCountry Play Store

Mirip dengan Komoot, aplikasi yang satu ini juga menyajikan peta topografi dari wilayah yang kita tuju.

Bahkan aplikasi ini juga punya fitur yang lebih lengkap seberti tampilan garis bujur dan jalur sungai.

Selain untuk petunjuk arah, aplikasi ini juga bisa kalian gunakan untuk mendata wilayah dan menandai area tertentu.

Aplikasi ini sangat cocok untuk segala kebutuhan outdoor.

Useful Knots

Useful Knots di Play Store
Play Store

Useful Knots di Play Store

Sesuai namanya, aplikasi ini menyediakan panduan simpul tali-temali yang seringkali dibutuhkan ketika dalam aktifitas outdoor.

Aplikasi ini memberikan tutorial singkat lewat gambar yang cukup mudah untuk dipahami.

Selain cara membuat simpulnya, aplikasi ini juga memberikan penjelasan mengenai fungsi dari masing-masing simpul tersebut.

Itu dia beberapa aplikasi yang mungkin bisa sangat berguna bagi kalian yang menyukai aktifitas di alam terbuka.

Editor : Hai

PROMOTED CONTENT

Latest