Ini Biaya Kuliah Jalur Mandiri Prodi Soshum Universitas Brawijaya

Rabu, 23 Juni 2021 | 10:10
Instargam Universitas Brawijaya

Universitas Brawijaya

HAI-Online.com - Bagi kalian yang ingin mengikuti jalur mandiri Universitas Brawijaya (UB) Malang, mungkin juga ingin mengetahui rincian biaya kuliahnya.

Baca Juga: 4 Kampus Negeri yang Masih Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2021

Selain membayar Uang Kuliah Tunggal (UKT), calon mahasiswa Universitas Brawijaya juga wajib membayar Iuran Pengembangan Institusi (IPI). Pembayaran UKT dan IPI ini dibagi masing-masing menjadi tiga kelompok.

Melansir laman selma.ub.ac.id, berikut ini biaya pendidikan untuk Program Sarjana Jalur Seleksi Mandiri berdasarkan Peraturan Rektor UB nomor 41/2020 tentang Biaya Pendidikan.

1. Ilmu Hukum

  • UKT: Rp 3,7 juta - Rp 6,1 juta
  • IPI: Rp 35 juta - Rp 55 juta
2. Ekonomi Pembangunan

  • UKT: Rp 3.960.000 - Rp 7 juta
  • IPI: Rp 24.635.000 - Rp 44.135.000
3. Ekonomi, Keuangan dan Perbankan

  • UKT: Rp 4.580.000 - Rp 6,2 juta
  • IPI: Rp 24.635.000 - Rp 44.135.000
4. Ekonomi Islam

  • UKT: Rp 3.960.000 - Rp 6,6 juta
  • IPI: Rp 24.635.000 - Rp 44.135.000
5. Manajemen

  • UKT: Rp 4.680.000 - Rp 7 juta
  • IPI: Rp 32.885.000 - Rp 53.885.000
6. Kewirausahaan

  • UKT: Rp 4.680.000 - Rp 6,3 juta
  • IPI: Rp 32.885.000 - Rp 53.885.000
7. Akuntansi

  • UKT: Rp 4.680.000 - Rp 7,8 juta
  • IPI: Rp 32.885.000 - Rp 53.885.000
8. Administrasi Publik

  • UKT: Rp 4,5 juta - Rp 6,5 juta
  • IPI: Rp 27.785.000 - Rp 47.785.000
9. Administrasi Bisnis

  • UKT: Rp 4,5 juta - Rp 6,5 juta
  • IPI: Rp 27.785.000 - Rp 47.785.000
10. Perpajakan

  • UKT: Rp 5,5 juta - Rp 7,5 juta
  • IPI: Rp 30.785.000 - Rp 50.785.000
Baca Juga: Ini yang Bikin Raisa Batal Jadi Kasir Cantik, Cita-Cita Kecilnya Itu Kandas Sama Passion Nyanyi

11. Pariwisata

  • UKT: Rp 4,5 juta - Rp 6,5 juta
  • IPI: Rp 26.285.000 - Rp 46.285.000
12. Ilmu Perpustakaan

  • UKT: Rp 4,5 juta - Rp 6,5 juta
  • IPI: Rp 26.285.000 - Rp 36.285.000
13. Administrasi Pendidikan

  • UKT: Rp 4,5 juta - Rp 6 juta
  • IPI: Rp 26.285.000 - Rp 36.285.000
14. Sosiologi

  • UKT: Rp 3.960.000 - Rp 6 juta
  • IPI: Rp 30 juta - Rp 40 juta
15. Ilmu Komunikasi

  • UKT: Rp 4.680.000 - Rp 6,6 juta
  • IPI: Rp 35 juta - Rp 55 juta
Baca Juga: Inilah 7 Jurusan Kuliah Favorit Anak IPS Beserta Prospek Kerjanya

16. Psikologi

  • UKT: Rp 4.680.000 - Rp 6,6 juta
  • IPI: Rp 35 juta - Rp 55 juta
17. Hubungan Internasional

  • UKT: Rp 4.680.000 - Rp 6,6 juta
  • IPI: Rp 35 juta - Rp 55 juta
18. Ilmu Politik

  • UKT: Rp 3.960.000 - Rp 6 juta
  • IPI: Rp 30 juta - Rp 40 juta
19. Ilmu Pemerintahan

  • UKT: Rp 3.960.000 - Rp 6 juta
  • IPI: Rp 30 juta - Rp 40 juta
20. Sastra Inggris

  • UKT: Rp 3.978.000 - Rp 4.680.000
  • IPI: Rp 30 juta - Rp 40 juta
21. Sastra Jepang

  • UKT: Rp 3.978.000 - Rp 4.680.000
  • IPI: Rp 30 juta - Rp 40 juta
22. Bahasa dan Sastra Prancis

  • UKT: Rp 3.978.000 - Rp 4.680.000
  • IPI: Rp 29 juta - Rp 35 juta
23. Sastra Cina

  • UKT: Rp 3.978.000 - Rp 4.680.000
  • IPI: Rp 29 juta - Rp 35 juta
24. Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

  • UKT: Rp 3.978.000 - Rp 4.680.000
  • IPI: Rp 30 juta - Rp 40 juta
25. Pendidikan Bahasa Jepang

  • UKT: Rp 3.978.000 - Rp 4.680.000
  • IPI: Rp 30 juta - Rp 40 juta
26. Pendidikan Bahasa Inggris

  • UKT: Rp 3.978.000 - Rp 4.680.000
  • IPI: Rp 30 juta - Rp 40 juta
27. Seni Rupa Murni

  • UKT: Rp 4.717.000 - Rp 5.550.000
  • IPI: Rp 29 juta - Rp 35 juta
28. Antropologi

  • UKT: Rp 3.978.000 - Rp 4.680.000
  • IPI: Rp 29 juta - Rp 35 juta
Nah, itu dia informasi rincian biaya kuliah Universitas Brawijaya jalur mandiri. Semoga informasi tersebut bisa berguna bagi kalian yang mau masuk Universitas Brawijaya.

Baca Juga: Ikuti Jalur Mandiri Universitas Brawijaya, Cek Persyaratannya

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Intip Biaya Kuliah Prodi Soshum Universitas Brawijaya Jalur Mandiri"

Editor : Al Sobry

Sumber : Kompas.com

Baca Lainnya