Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Main Film Terus! Ini Dia 7 Aktor dan Aktris Tersibuk di Hollywood

Agung Mustika - Selasa, 17 Juli 2018 | 12:30
Ini Dia 7 Aktor dan Aktris Tersibuk di Hollywood

Ini Dia 7 Aktor dan Aktris Tersibuk di Hollywood

HAI-Online.com - Jadi aktor atau aktris adalah dambaan banyak orang. Bayangan bakal terkenal dan tajir melintir sering jadi alasan banyak orang terjun ke dunia kreatif ini.

Tapi di sisi lain, pekerjaan aktor dan aktris juga melelahkan. Bayangin aja lo mesti shooting banyak scene yang mungkin dimulai saat subuh sampe subuh lagi.

Belum lagi kalo film yang mereka bintangin nggak cuma satu. Sampe kadang-kadang kita mikir, tuh, aktor pernah istirahat apa nggak ya?

CEK JUGA NIH:Tom Cruise dan The Rock Sama-Sama Ingin Main Film Action Bareng

Dilansir dari Watchmojo.com, ini dia 7 aktor dan aktris tersibuk di Hollywood. Cekidot!

7. Samuel L. Jackson

Jadwal aktor satu ini emang padat merayap. Pemeran Nick Fury di Marvel Cinematic Universe ini muncul di banyak film-film MCU. Mulai dari Captain America, Iron Man 2, dan Thor.

Tahun 2015, doi main juga di Kingsman: The Secret Service,Avengers: Age of Ultron, dan The Hateful Eight. Tahun berikutnya, Samuel terlibat juga di filmMiss Peregrine’s Home for Peculiar Children dan The Legend of Tarzan.

Di tahun 2017, Samuel muncul juga di filmxXx: The Return of Xander Cage, Kong: Skull Island, dan The Hitman’s Bodyguard. Dan di tahun 2018, Sam kelihatan nggak mau istirahat. Doi berperan juga sebagaiFrozone di Incredibles 2, dan masih banyak lagi.

6. Channing Tatum

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x