Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Nggak Cuma Kejar Sehatnya, Kejar Juga Hadiahnya :)

- Jumat, 06 Februari 2015 | 08:51
Nggak Cuma Kejar Sehatnya Kejar Juga Hadiahnya
Hai Online

Nggak Cuma Kejar Sehatnya Kejar Juga Hadiahnya

Event-event lari, sih emang banyak. Tapi, kalau event lari yang dikhususkan untuk remaja kayak kita, kayaknya cuma HiLo yang punya, jek! Nggak percaya? Coba aja datang ke HiLo Teens Presents: Teen Running Challenge yang bakal digelar di Pantai Carnaval Ancol pada 8 Maret 2015 mendatang.

Yap, sesuai namanya, acara ini memang ditujukan buat kita yang berumur 13-19 tahun. Nggak cuma lari, nyatanya, di ajang seru-seruan ini juga terdapat beberapa tantangan di dalamnya, kayak Highescape Challenge, Pump n Jump Challenge, Runfie Challenge, sampai Sexy Flexy Challenge.

Serunya, setelah sampai di garis finish, kita bakal langsung dihibur sama penampilan RAN dan DEKAT! Oh ya, ajak juga teman sekolah sebanyak-banyaknya buat meraih gelar School with The Most Participant dan menangkan uang Rp 1,5 juta. Gokil!

Tertarik? Ayo daftarin diri kalian dan teman-teman satu sekolah di http://www.hilo-teen.com/runningchallenge. Buruan, soalnya, pendaftarannya sudah berlangsung sejak 7 Januari sampai 21 Februari 2015 nanti. Nah, buat info lebih lanjut, pantengin aja Twitter atau Instagram-nya @hiloteenatau website mereka di www.hilo-teen.com.

Tuh, kan, kapan lagi kita bisa sehat sambil bawa pulang uang jutaan rupiah. So, are you ready, guys? Get set, ready, go!

Editor : Hai





PROMOTED CONTENT

Latest

x