Follow Us

Ini Dia Bahaya Kebanyakan Konsumsi MSG

- Selasa, 08 Desember 2015 | 10:45
camilan
Hai Online

camilan

Semua pasti setuju kalau camilan seperti chiki, keripik, mie, instan, macaroni kering atau cemilan-cemilan kering lainnya, pasti bikin kita ketagihan. Kalo udah makan itu, rasanya nggak mau berhenti. Penyebabnya jelas, karena di dalamnya terdapat penyedap rasa/ vetsin/ Monosodium glutamate (MSG).

“MSG meningkatkan selera makan dan memicu rasa lezat saat dikonsumsi sehingga seseorang akan punya keinginan untuk mengonsumsi lagi. Setelah itu, MSG akan merangsang pengeluaran hormon insulin berlebih sehingga gula darah turun dan mudah lapar kembali,” jelas Esti Nurwanti, S. Gz, Nutritionist Kalbe Nutritional Yogyakarta.

Yap, camilan itu memang terasa enak di mulut, tapi lo nggak tahu dampaknya kan kalau sudah sampai di dalam perut? Efeknya akan mempengaruhi seluruh tubuh, apalagi kalau dikonsumsi secara berlebihan. Mulai dari sakit kepala sampai kerusakan otak. Nah, lho! Biar makin jelas, langsung aja cek, nih.

Editor : Hai Online

Latest