Follow Us

10 Gitar Termahal di Dunia yang Totalnya Melebihi 400 Miliar Rupiah

Rifka Amalia - Jumat, 17 Maret 2023 | 10:40
Kurt Cobain/David Gilmour/Reach Out to Asia's Fender Stratocaster
Getty

Kurt Cobain/David Gilmour/Reach Out to Asia's Fender Stratocaster

Lalu, Kirk Hammett dari Metallica membeli Greeny pada tahun 2014 dengan harga kurang dari $2 juta dan dia masih tampil serta memainkannya hingga saat ini.

Baca Juga: Kurang Setara, Courtney Love Kecam Ajang Rock & Roll Hall of Fame

6 – Fender Stratocaster 1968 milik Jimi Hendrix

Peter Green’s Greeny
Getty

Peter Green’s Greeny

Fender Stratocaster 1968 berwarna putih yang ikonik dimainkan oleh Jimi Hendrix di Woodstock pada tahun 1969, dibeli oleh mendiang salah satu pendiri Microsoft, Paul Allen dengan harga $2 juta (30.8 miliar IDR) pada tahun 2000.

Kemudia pada tahun 2018, Allen meninggal dunia dan menyumbangkan instrumen tersebut ke Museum of Pop Culture di Seattle, yang masih dipajang sampai sekarang.

5 – Gitar listrik akustik Gibson J-160E milik John Lennon

John Lennon’s Gibson J-160E acoustic-electric guitar
Julien's Auctions

John Lennon’s Gibson J-160E acoustic-electric guitar

Gitar elektrik akustik Gibson J-160E milik John Lennon yang telah lama hilang, yang ia gunakan di album The Beatles 'Please Please Me' dan 'With the Beatles', telah terjual seharga $2.410.000 (37 miliar IDR) di lelang pada November 2015 silam.

Telah dimiliki sejak 1969 oleh seorang pria bernama John McCaw yang membelinya dari seorang teman bernama Tommy Pressley, McCaw sama sekali tidak menyadari bahwa itu awalnya milik John Lennon sampai dia menemukan foto The Beatle yang tampil dengannya di majalah Guitar Aficionado tahun 2012.

Menyadari penting dan nilainya, McCaw kemudian memasangnya untuk dilelang.

Baca Juga: Ironi Di Balik Lagu ‘Beautiful Boy’ dari John Lennon yang Kembali Happening

Editor : Al Sobry

Baca Lainnya

Latest