Follow Us

Banyak Orang Nggak Sadar, 5 Kebiasaan Sehari-hari Ini Ternyata Bisa Memicu Kanker

Bayu Galih Permana - Kamis, 20 Juni 2019 | 13:30
Ilustrasi kanker
Pixabay/PDPics

Ilustrasi kanker

HAI-Online.com - Nggak bisa dipungkiri, selama ini banyak orang yang nggak menyadari betapa mahalnya harga kesehatan sebelum mereka divonis mengidap penyakit-penyakit berbahaya, salah satunya kanker.

Ngerinya, penyakit kanker sendiri ternyata bisa muncul dari kebiasaan sehari-hari yang selama ini mereka lakukan, namun nggak semua orang menyadari hal tersebut.

Kira-kira, kebiasaan apa aja sih itu?

Daripada penasaran, langsung aja yuk HAI bagiin buat kalian kebiasaan sehari-hari yang ternyata bisa memicu penyakit kanker.

1. Minum teh dan kopi panas

Ilustrasi kopi panas
Pixabay/PublicDomainPictures

Ilustrasi kopi panas

Menurut riset dari World Health Organization (WHO), meminum cairan seperti kopi ataupun teh yang sangat panas bisa meningkatkan resiko terkena kanker esofagus karena suhu panas bisa merusak sel-sel kulit pelapis kerongkongan.

Maka dari itu, para peneliti pun menyarankan orang-orang untuk menunggu minuman panas mereka menjadi dingin untuk mengurangi resiko terkena kanker esofagus.

Baca Juga: Bukan Tanpa Alasan, Ternyata Ini Penyebab Hidung Keluarkan Ingus Saat Makan Pedas

2. Minum dari botol plastik

Ilustrasi botol plastik
Pixabay/derneuemann

Ilustrasi botol plastik

Editor : Alvin Bahar

Baca Lainnya

Latest