Setelah kesuksesan Ada Apa Dengan Cinta? 2? April 2016 kemarin, Miles Films bakal kembali lagi dengan film terbarunya, Athirah. Bercerita tentang kehidupan seorang perempuan Bugis yang ingin mempertahankan keutuhan keluarganya waktu ada cewek lain yang memasuki kehidupan sang suami ini nyatanya sanggup menarik perhatian khalayak internasional. Nggak tanggung-tanggung, setelah nanti tayang di Indonesia tanggal 29 September 2016, Athirah arahan Riri Riza ini bakal Tayang di 3 Festival Film Internasional. Apa aja festival itu? Ini dia, 3 festival film internasional yang bakal menayangkan film Athirah.
Keren! Film Athirah Bakal Tayang di 3 Festival Film Internasional.
Selasa, 20 September 2016 | 06:00
Hai Online
Editor : Hai Online