Pete Wentz Kenalkan Personel Black Cards

Selasa, 31 Agustus 2010 | 03:06
Eddy Suhardy/Alvin Bahar

Pete Wentz Kenalkan Personel Black Cards

Setelah beberapa waktu lalu, Pete Wentz mengenalkan Bebe Rexha sang vokalis. Sekarang lewat blog-nya, Pete Wentz mengenalkan keseluruhan personel di project terbarunya, Black Cards. Tertulis di sana

"just wanted to take the time to announce the official @blackcards: spencer peterson @spncr - bebe rexha @beberexha - me - and nate patterson @getnateatwitteraccount - more info on songs, releases and what not soon."

Setelah ditelusuri, ini sedikit informasi tentang para personel.

Spencer Petersonadalah seorang drumer yang sebelumnya punya band bernama Hidden in Plain View dan juga jadi teknisi drum/perkusi Cobra Starship.

Bebe Rexha, sang vokalis utama sedang berulang tahun hariini. Seorang cewek yang belum banyak berkecimpung di industri musik.

Tag

Editor : Eddy Suhardy/Alvin Bahar