Metallica secara mengejutkan tampil di Orion Music + More Sabtu (8/6) kemarin dengan nama Dehaan. Namun ini bukanlah pertama kali Metallica mengganti identitasnya di atas panggung. Jauh sebelum itu tepatnya 14 Desember 1995 di Whiskey A Go Go, Hollywood. Metallica sempat manggung dengan nama The Lemmy's, sebuah proyek untuk merayakan ulang tahun ke-50 Lemmy Kilmister pentolan Motorhead. Dalam panggung tersebut Metallica membawakan tujuh lagu milik Motorhead. Penasaran? Simak rekaman videonya di bawah ini :
Jauh Sebelum Dehaan, Metallica Sempat Menjadi The Lemmy's
Selasa, 18 Juni 2013 | 12:58

:quality(100)/photo/haifoto/original/33759_jauh-sebelum-dehaan-metallica-sempat-menjadi-the-lemmy-s.jpg)
Hai Online
Jauh Sebelum Dehaan Metallica Sempat Menjadi The Lemmy s
Editor : Hai Online
Baca Lainnya