Kendaliin Emosi, Please!!!!

Rabu, 25 Juli 2012 | 13:52
Rian Sidik (old)

Kendaliin Emosi Please

Menahan emosi, adalah hal yang paling sulit untuk dilakukan, apalagi disaat puasa, rasa-rasanya kadar kesabaraan naik dengan drastis, kalau nggak pintar-pintar menjaga, ujung-ujungnya nggak afdol juga puasa kita karna emosi yang keluar.

Sebenarnya, salah satu tujuan puasa menahan nafsu, nafsu amarah alias emosi. Kalau lagi puasa, ada aja alasan yang membuat emosi kita naik turun.

Supaya puasa kita aman sampai adzan maghrib, sebelum kamu marah-marah, coba tarik nafas dalam-dalam. Lakukan beberapa kali. Setelah itu alihkan perhatian kamu ke hal-hal menarik yang ada disekitar kamu dan pusatkan disana atau mungkin alihkan perhatian dengan gadget yang kamu punya. Terakhir, ingat-ingat deh kalau kamu keluarin emosi kamu, yang rugi siapa lagi kalau bukan kamu sendiri? Hehehe....,

Tag

Editor : Rian Sidik (old)