HAI-online.com -Sebagian besar orangsetelah belanjapasti akan membawa barang belanjaannya dalam kantong plastik.
Lalusetelah sampai rumah, barang belanjaan yang biasanya adalah bahan makanan itu akan langsungdiletakan dalam kulkasbersama dengan plastiknya.
Ternyata,kebiasaan semacam ininggak baik dilakukan dan secaranggak langsung akan memberikan dampak buruk bagi kesehatan kita.
Seperti dilansirdariiHouse,ini dikarenakan kantong plastiktersebut sebagian besarnggak higienis.
Selain itu, kantong plastik juga mengandung zat-zat berbahaya, bahkan jika banyak kantong plastik disimpan bersamaan dalam kulkasakan makin berbahaya.
Oleh karena itu, sebaiknya mulaikurangi atau bahkanhindari menyimpan makanan dengan kantong plastik di dalam lemari es.
Selain menjaga makanan tetap segar, lemari es memiliki peran yang sangat penting dalam mengurangi bakteri.
Berbagai kantong plastik diletakkan di dalam lemari es, nggak cuma akan mempengaruhi sanitasi, tapi juga membuatnya terlihat sangat kotor.
Baca Juga: Sebentar Lagi Mudik, Ini 5 Cara Ngilangin Rasa Mual di Perjalanan
Inilah cara yang benar menyimpan makanan di kulkas.
Sebaiknyasimpan makanan dalam toples transparan untuk menyimpan berbagai bahan makanan, tapi juga bersihkan toples secara berkala.
Untuk makanan dan minuman, pisahkan dan bagi areanya sehingga masalah kebersihan makanan dapat terjamin.
Baca Juga: Ini 3 Fungsi Lubang yang Ada di Bangku Plastik, Bukan Buat Kentut!
Kemudian untuk plastik yang telahdipakaijangan langsung membuangnya, simpan terlebih dulu dalam tempat khusus untuk menyimpan kantong plastik. Hal ini dimaksudkan untuk menghindari banyak bakteri yang menyebar.
Simpan juga kantong plastik.
(*)