Follow Us

Pertama Kali Muncul 1969, Inilah Penampakan Spider-Man di FIlm Dari Masa Ke Masa.

Rizki Ramadan - Rabu, 21 Maret 2018 | 11:00
film Spider-man 1969
Rizki Ramadan

film Spider-man 1969

HAI-online.com - Spider-Man itu terakhir kali muncul di filmnya sendiri adalah pada 2014, yaitu film The Amazing Spider-man 2 yang diperankan oleh Andrew Garfield. Pada 7 Juli mendatang, film terbaru Spider-Man akan muncul lagi.

Kalau dilihat ke belakang, ini adalah kali ketiga Spider-Man dibuat. Dan Tom Holland adalah pemeran Peter Parker yang keempat. Sebelumnya, selain Andrew, ada juga Tobey Maguaire dan Nicholas Hammon.

Spider-Man pertama kali diciptakan oleh Stan Lee dan Steve Ditko untuk komik Marvel.

Spider-Man pertama kali jadi film adalah tahun 1969. Donald F Gult adalah pembuatnya. Kemudian di tahun 1977 muncul lagi dalam TV series.

Sejak 2002, Sam Raimi direkrut Sony Pictures Entertainment untuk bikin Spider-Man Trilogi. Tobey Maguire yang jadi pemerannya.

Lalu, di 2010 Sony mengumumkan kalau Spider-Man akan dibuat ulang lagi. Muncullah The Amazing Spider-Man disutradarai oleh Marc Webb dan disusul dengan Spider-Man: Homecoming.

Nah, sambil nunggu film terbarunya keluar. Kita kilas balik, yuk film-film Spider-Man terdahulu.

1. Spider-Man (1969)

2. The Amazing Spider-Man Live-Action Show (1977-1979)

Halaman Selanjutnya

3. Spider-Man (2002-2007)
1 2

Editor : Rizki Ramadan

Baca Lainnya

Latest